Sabtu, 04 Februari 2017

Belajar dari penderita lupus....


Hari Rabu kemarin saat ngantri dr THT di RS Dharmais, saya ngobrol dengan seorang ibu yang berasal dari kotanya Jokowi, Solo Jawa Tengah. Si ibu ini lagi mengantar bapak mertuanya. Bapak Mertuanya sama seperti saya menderita cancer nasofaring yang kata ibu harus diangkat pita suaranya, sehingga menjadi bisu selamanya. Alhadulillah saya tidak sampai mengalami sejauh itu. 

Sabtu, 14 Januari 2017

Kontroversi Vitamin B 17


Seorang sahabat mensharing sebuah artikel yang sangat bombastis : "Rahasia itu terbongkar : Kanker bukanlah penyakit tetapi bisnis!" wow....sebuah pernyataan yang bisa menyakiti survivor cancer tidak kritis.

Rabu, 17 Agustus 2016

Sinar Dalam, Ujung proses pengobatan? (bagian ke 10)


Jika ingin mengikuti dari awal silahkan baca tulisan sebelumnya :

Setelah tuntas menyelesaikan sinar (luar) dengan susah payah, sampai sampai harus menginap di RS selama 2 minggu, senang rasanya bisa mengakhiri proses radiokemo. Proses yang paling panjang dan paling berat. Hanya semangat ingin sembuh yang membuat saya masih bisa bertahan. Pengobatan selanjutnya adalah sinar dalam. Apa sih sinar dalam ?